BELAJAR TANPA BATAS, BERBAGI TANPA HENTI – KARENA ILMU SEMAKIN BERHARGA KETIKA DIBAGIKAN

ANAK BELAJAR DARI KEHIDUPANNYA

Anak Belajar Dari Kehidupannya

Jika anak dibesarkan dengan celaan
Ia belajar memaki
Jika anak dibesarkan dengan permusuhan
Ia belajar berkelahi
Jika anak dibesarkan cemoohan
Ia belajar rendah diri
Jika anak dibesarkan penghinaan
Ia belajar menyesali diri
Jika anak dibesarkan dengan toleransi
Ia belajar menahandiri
Jika anak dibesarkan dengan dorongan
Ia belajar percaya diri
Jika anak dibesarkan dengan pujian
Ia belajar menghargai
Jika anak dibesarkan dengan sebaik-baik perlakuan
Ia belajar keadilan
Jika anak dibesarkan dukungan
Ia belajar menyenangi dirinya
Jika anak dibesarkan dengan kasih sayang & persahabatan
Ia belajar menemukan cinta dlm kehidupan
                                                     (Dorothy Law Nolte)

Subscribe to receive free email updates:

Related Posts :

  • Nyeberang Ke Politik.......OK Kiprah Alumni PBI Mulai Merambah Ranah Politik.  Ini terbukti dengan  kepercayaan dan amanah ya… Read More...
  • Windows Movie Maker Windows Movie Maker adalah perangkat lunak yang merupakan bagian dari Windows Live Essentials 2011. Fungsi utama program ini adalah un… Read More...
  • Visiting Lecture Normal 0 false false false EN-US X-NONE X-NONE … Read More...
  • TUTORIAL AUDACITY KARAKTERISTIK SOFTWARE AUDACITY Apa yang dapat Anda lakukan dengan Audacity? Audacity adalah program yang memanipulasi bentuk g… Read More...
  • PBI V 2016 ALAMAT BLOG  Mahasiswa Prodi Pendidikan Bahasa Inggris  Sem V Tahun 2016 Fakultas Tarbiyah Ilmu Keguruan IAIN Bukittinggi Mata … Read More...

0 Response to "ANAK BELAJAR DARI KEHIDUPANNYA"

Posting Komentar